Fluida Statis

Share:
Fluida dalam fisika didefinisikan sebagai zat yang mengalir, sehingga fluida menunjukkan zat cair dan gas. Pembahasan Fluida dibagi menjadi 2 bagian, yaitu fluida statis dan fluida dinamis.

Pada postingan kali ini, akan dibahas tentang hukum-hukum yang berkaitan dengan fluida statis. Fluida statis sendiri mempelajari tentang zat cair dan gas yang cenderung diam di suatu tempat atau wadah tertentu, misalkan air di bak dan air di kolam.
Untuk lebih jelas mempelajari materi Fluida Statis, silakan dilihat dari materi berikut ini.

No comments